Cara Membuat Bubur Sagu dan Manfaatnya Bagi Kesehatan
Cara membuat bubur sagu dalam bentuk lempeng sagu kering perlu terlebih dulu direndam selama semalaman. Namun, cara ini dapat disiasati dengan cara lain yang lebih praktis dan cepat. Pertama-tama, rendam lempengan sagu kering didalam air dingin hingga 30 menit sampai agak lunak. Setelah itu, buang air rendaman tersebut lalu remas-remas menggunakan tangan sampai agak hancur…